Hyundai Santafe
PIKIRAN RAKYAT – Hyundai Santa Fe 2021 akan segera diluncurkan dalam waktu dekat. Peluncuran dari mobil SUV ini menurut PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) akan dilaksanakan pada Rabu, 7 April 2021. Dari keterangan resmi mereka, Hyundai Santa Fe akan diluncurkan secara online via akun Youtube Hyundai Indonesia. Meskipun baru diluncurkan di Indonesia, ternyata mobil SUV […]